Buah Waluh adalah sejenis buah yang dapat dikonsumsi dari sekelompok tumbuhan merambat anggota suku labu-labuan (Cucurbitaceae). Tumbuhan yang menyebar ke banyak tempat beriklim hangat ini bersal dari benua Amerika. Meskipun di Indonesia waluh disebut sebagai labu, namun sesungguhnya labu mencakup banyak kelompok tanaman yang lebih luas, seperti labu air, labu siam, labu ular, dan beligo.

Buah yang perkenalkan oleh pemerintah kolonial ke Indonesia pada abad ke-19 dari benua Amerika ini mengandung beta-karotena yang merupakan salah satu provitamin A yang juga diketahui sebagai antioksidan. Ciri buah waluh antara lain berbiji besar dan berwarna coklat atau putih, daging buahnya renyah dan memiliki rasa manis sedikit asam.

Klasifikasi ilmiah
KingdomPlantae
DivisiMagnoliophyta
KelasMagnoliopsida
OrdoCucurbitales
FamiliCucurbitaceae
GenusCucurbita
Spesies C. argyrosperma
C. maxima
C. moschata
C. pepo
  • Buah Sukun
    Buah Sukun adalah buah yang tidak memiliki biji dengan dagingnya yang ...
  • Buah Pir (Pear)
    Buah Pir atau dalam bahasa bahasa Inggris Pear adalah buah yang dapat ...
  • Buah Plum Atau Prem
    Buah Plum atau Prem adalah nama yang merujuk pada pohon dan buah yang ...