Buah Kismis adalah jenis-jenis buah anggur yang telah diawetkan dengan cara dikeringkan. Buah yang memiliki rasa manis karena memiliki konsentrasi gula yang tinggi ini selain kerap dimakan langsung namun pada umumnya digunakan dalam masakan atau sejenis pelengkap dalam makanan. Dekristalisasi kismis dapat dilakukan dengan cara merendam buah dalam cairan seperti alkohol, sari buah, atau air mendidih dalam durasi sebentar hanya untuk melarutkan gula. Konon tentara saliblah yang memperkenalkan kismis di Eropa setelah kembali dari Mediterania pada abad ke-11 Masehi .
Buah Kismis
Share this Article
Related Post
- Buah Melon adalah nama buah sekaligus tanaman yang menghasilkan buah y ...
- Buah Leci atau lici adalah jenis buah yang berasa manis serta berbau w ...
- Buah Menteng adalah salah satu buah kecil yang memiliki rasa masam ata ...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)